Posts

Showing posts from July, 2017

Laporan Praktikum Perencanaan Sumberdaya Hutan

Image
LAPORAN RESMI PRAKTIKUM PERENCANAAN SUMBERDAYA HUTAN Nama              : Siti Hudaiyah NIM                : 15/382926/KT/08128 Co Ass            : Nurmanismu Ajisaka Shift                : Selasa, 13.00 WIB LABORATORIUM PERENCANAAN PEMBANGUNAN HUTAN DEPARTEMEN MANAJEMEN HUTAN FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA 2017 LEMBAR PENGESAHAN Laporan ini disahkan pada Hari             : Rabu Tanggal       : 10 Mei 2017            Mengetahui,                 Co Ass                                                                           Praktikan      Nurmanismu Ajisaka                                                             Siti Hudaiyah                                                                                             15/382926/KT/08128       HALAMAN PERSEMBAHAN  - Terima Kasih- KATA PENGANTAR Puji syukur Alhamdulillah pen

Menjaga Lahan Gambut, Menjaga Indonesia

Image
Lahan gambut merupakan suatu ekosistem lahan basah yang dibentuk oleh adanya penimbunan atau akumulasi bahan organik yang berasal dari reruntuhan vegetasi di atasnya dalam kurun waktu yang lama. Akumulasi ini terjadi karena lambatnya laju dekomposisi dibandingkan dengan laju penimbunan bahan organik di lantai hutan yang basah atau tergenang  [1] . Gambut didefinisikan sebagai tanah yang tersusun dari bahan organik dengan ketebalan lebih dari 40 cm atau 60 cm, tergantung dari berat jenis (BD) dan tingkat dekomposisi bahan organiknya  [2] . Lahan gambut menyediakan jasa lingkungan berupa fungsi pendukung (produksi primer, siklus hara, perawatan tanah), fungsi penyedia (makanan, air, serat, kayu, bahan bakar, obat-obatan, obat dari hasil hutan bukan kayu), fungsi pengaturan (iklim, banjir, sedimentasi, kekeringan, penyakit), fungsi budaya (estetis, spiritual, rekreasi, pendidikan, ekowisata), dan fungsi biologis (keanekaragaman hayati yang unik, sumberdaya genetik, sumber daya biok